Pramuka SMA Negeri 1 di utus mengikuti Kemah Lomba Pramuka di kab. Bulukumba
Kamis, 03 November 2011
pada tanggal 23 Oktober 2011 Pramuka SMA Negeri 1 di utus mengikuti
Kemah Lomba Pramuka di kab. Bulukumba kec Ujung loe selama 1 pekan. kami
mengikuti lomba pionering (bangunan kreatif), TTG (teknologi tepat
guna), debat, KTI (karya tulis ilmiah), Tari Kreasi, PPGD (prtolongan
pertama gawat darurat), Cikal (Cipta Kreasi Lagu), Dapur ria, Penulisan
Berita, dan wall painting (mlukis).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar